Maka pada lanjutan topik segitiga kali ini, sesuai dengan janji sebelumnya, kita akan masuk ke pembahasan soal-soalnya.
Bagi anda-anda yang ingin mempelajari materi atau konsep penting dari bangun datar segitiga, silahkan kunjungi tutorial dengan judul :
Jenis-Jenis Segitiga dan Rumus Luas Keliling Segitiga
Latihan Soal Segitiga dan Pembahasannya
Soal No.1Sebuah segitiga memiliki alas sebesar 5 cm dan tinggi 6 cm. Hitunglah luas segitiga tersebut ?
Pembahasan
Luas Segitiga =
Luas Segitiga =
Luas Segitiga = 15 cm2
1 2
x alas x tinggi Luas Segitiga =
1 2
x 5 x 6 Luas Segitiga = 15 cm2
Soal No.2
Jika diketahui sebuah segitiga bangun datar yang memiliki sisi-sisi diantaranya sisi a, sisi b dan sisi c dengan masing-masing panjang sebesar 12 cm, 8 cm, dan 5 cm. Tentukan keliling segitiga tersebut ?
Pembahasan
Keliling Segitiga = a + b + c
Keliling Segitiga = 12 + 8 + 5
Keliling Segitiga = 25 cm
Keliling Segitiga = 12 + 8 + 5
Keliling Segitiga = 25 cm
Soal No.3
Hitunglah luas dan keliling segitiga di bawah ini :
Pembahasan
Untuk Luas Segitiga
a = 10 cm
t = 2 cm
Luas Segitiga =
1 2
x alas x tinggi Luas Segitiga =
1 2
x 10 x 2 Luas Segitiga = 10 cm2
Untuk Keliling Segitiga
Keliling Segitiga = Sisi a + Sisi b + Sisi c
Keliling Segitiga = 10 + 6 + 4
Keliling Segitiga = 20 cm
Soal No.4
Diketahui segitiga seperti gambar dibawah yang memiliki panjang sisi BC sebesar 4cm, panjang sisi AC sebesar 4 cm dan panjang sisi AD sebesar 10 cm.
Hitunglah luas dari :
- Δ ACD
- Δ BCD
- Δ ABD
Pembahasan
Untuk Luas Δ ACD
Dari gambar di atas, tampak bahwa :
alas = panjang sisi AC = 4 cm
tinggi = panjang sisi AD = 10
Luas Δ ACD =
1 2
x alas x tinggi Luas Δ ACD =
1 2
x AC x AD Luas Δ ACD =
1 2
x 4 x 10 Luas Δ ACD = 20 cm2
Untuk Luas Δ BCD
Dari gambar di atas, tampak bahwa :
alas = panjang sisi BC = 4 cm
tinggi = AD = 10 cm (tingginya tetap AD, karena tinggi segitiga adalah garis yang tegak lurus dengan alasnya)
Luas Δ BCD =
1 2
x 4 x 10 Luas Δ BCD = 20 cm2
Untuk Luas Δ ABD
Dari gambar diatas tampak bahwa :
alas = panjang sisi BC + panjang sisi AC = 4 cm + 4 cm = 8 cm
tinggi = panjang sisi AD = 10 cm
Luas Δ BCD =
1 2
x 8 x 10 Luas Δ BCD = 40 2
Soal No.5
Diketahui sebuah segitiga seperti gambar di bawah ini, dimana panjang sisi DE = 9 cm, panjang sisi AD = 12 cm, panjang sisi AB = 14 cm, panjang sisi CD = 24 cm.
Hitungalah luas segitiga :
- Luas Δ ABD
- Luas Δ BCD
- Luas Δ ABCD
Pembahasan
Untuk Luas Δ ABD
alas = panjang sisi AB = 14 cm
tinggi = panjang DE = 9 cm (karena tinggi segitiga adalah garis yang tegak lurus dengan alasnya)
Luas Δ ABD =
1 2
x alas x tinggi Luas Δ ABD =
1 2
x 14 x 9 Luas Δ ABD = 63 cm2
Untuk Luas Δ BCD
alas = panjang sisi CD = 24 cm
tinggi = panjang DE = 9 cm (karena tinggi segitiga adalah garis yang tegak lurus dengan alasnya)
Luas Δ BCD =
1 2
x alas x tinggi Luas Δ BCD =
1 2
x 24 x 9 Luas Δ BCD = 108 cm2
Untuk Luas Δ ABCD
Luas Δ ABCD = Luas ΔABD + Luas ΔBCD
Luas Δ ABCD = 63 cm2 + 108 cm2
Luas Δ ABCD = 171 cm2
br/>
br/> Soal No.6
Diketahui keliling segitiga sama kaki PQR adalah 16 cm. Jika panjang sisi QR 6 cm, berapakah luasnya ?
Pembahasan
Keliling Δ PQR = QR + PQ + PR
Keliling Δ PQR = QR + 2PQ (Karena sama kaki, maka PQ = PR)
16 = 6 + 2PQ
2PQ = 16 - 6
2PQ = 10
PQ =
Jadi panjang sisi PQ dan QR masing-masing bernilai 5 cm
Untuk mencari luas, harus diketahui tinggi terlebih dahulu. Pada gambar di atas, tingginya adalah sisi PS.
RS = 1/2 dari QR = 3 cm
PR2 = RS2 + PS2
52 = 32 + PS2
25 = 9 + PS2
PS2 = 25 - 9
PS2 = 16
PS = √16 = 4 cm
Jadi tingginya adalah 4 cm
Luas Δ PQR =
Luas Δ PQR =
Luas Δ PQR = 12 cm2
Keliling Δ PQR = QR + 2PQ (Karena sama kaki, maka PQ = PR)
16 = 6 + 2PQ
2PQ = 16 - 6
2PQ = 10
PQ =
10 2
= 5 cmJadi panjang sisi PQ dan QR masing-masing bernilai 5 cm
Untuk mencari luas, harus diketahui tinggi terlebih dahulu. Pada gambar di atas, tingginya adalah sisi PS.
RS = 1/2 dari QR = 3 cm
PR2 = RS2 + PS2
52 = 32 + PS2
25 = 9 + PS2
PS2 = 25 - 9
PS2 = 16
PS = √16 = 4 cm
Jadi tingginya adalah 4 cm
Luas Δ PQR =
1 2
x alas x tinggi Luas Δ PQR =
1 2
x 6 x 4 Luas Δ PQR = 12 cm2
Soal No.7
Sebuah Segitiga siku-siku Δ ABC diketahui luasnya sebesar 24 cm² dan tinggi 8 cm . Hitunglah keliling Δ ABC tersebut ?
Pembahasan
Luas Δ ABC =
24 =
24 = 4a
a =
Untuk mencari keliling kita harus mengetahui panjang ke tiga sisi dari segitiga ABC diatas.Dalam gambar segitiga di atas, alas = sisi AB. Jadi panjang sisi AB adalah 6 cm. Yang belum diketahui adalah sisi BC. Kita dapat mencari sisi BC dengan menggunakan rumus phytagoras.
BC2 = AB2 + AC2
BC2 = 62 + 82
BC2 = 36 + 64
BC2 = 100
BC = √100 = 10 cm
Keliling Δ ABC = AB + AC + BC
Keliling Δ ABC = 6 + 8 + 10
Keliling Δ ABC = 24 cm
1 2
x a x t 24 =
1 2
x a x 8 24 = 4a
a =
24 4
= 6 cm Untuk mencari keliling kita harus mengetahui panjang ke tiga sisi dari segitiga ABC diatas.Dalam gambar segitiga di atas, alas = sisi AB. Jadi panjang sisi AB adalah 6 cm. Yang belum diketahui adalah sisi BC. Kita dapat mencari sisi BC dengan menggunakan rumus phytagoras.
BC2 = AB2 + AC2
BC2 = 62 + 82
BC2 = 36 + 64
BC2 = 100
BC = √100 = 10 cm
Keliling Δ ABC = AB + AC + BC
Keliling Δ ABC = 6 + 8 + 10
Keliling Δ ABC = 24 cm
Soal No.8
Pak Budi berencana membuat stempel yang berbentuk segitiga sama kaki sebanyak 8 buah. Stempel segitiga tersebut memiliki alas 8 cm dan tinggi 5 cm. Tiap Tiap 1 cm2 membutuhkan biaya Rp 200. Berapa biaya yang dibutuhkan untuk membuat 8 buah stempel tersebut ?
Pembahasan
Luas Segitiga =
Luas Segitiga =
Luas Segitiga = 20 cm2
Jadi 1 buah stempel = 20 cm2
Karena 1 cm2 biayanya Rp 200,- maka :
Harga 1 stempel = 200 x 20 = Rp 4000
Harga 8 stempel = 8 x 4000 = Rp 32000
1 2
x a x t Luas Segitiga =
1 2
x 8 x 5 Luas Segitiga = 20 cm2
Jadi 1 buah stempel = 20 cm2
Karena 1 cm2 biayanya Rp 200,- maka :
Harga 1 stempel = 200 x 20 = Rp 4000
Harga 8 stempel = 8 x 4000 = Rp 32000
Soal No.9
Reza gemar berolahraga. Pada suatu hari Reza berlari mengelilingi lapangan yang berbentuk segitiga dengan panjang sisi-sisinya 20 m, 30 m, dan 40 m. Pada saat itu Reza hanya mampu berlari sebanyak 3 kali putaran. Berapakah panjang lintasan lari yang dilakukan Reza ?
Pembahasan
Keliling = panjang semua sisi
Keliling = 20 + 30 + 40
Keliling = 90 m
Reza berlari sebanyak 3 x putaran, sehingga :
Panjang lintasan = 90 x 3 = 270 m
Jadi, panjang lintasan larinya adalah 270 meter.
Keliling = 20 + 30 + 40
Keliling = 90 m
Reza berlari sebanyak 3 x putaran, sehingga :
Panjang lintasan = 90 x 3 = 270 m
Jadi, panjang lintasan larinya adalah 270 meter.
Pembahasan lengkap bangun datar lainnya dapat ditemukan pada :
- Contoh Soal Luas Dan Keliling Persegi Panjang Beserta Jawabannya
- Contoh Soal Luas Dan Keliling Persegi Beserta Pembahasannya
- Contoh Soal Luas Dan Keliling Belah Ketupat Beserta Pembahasannya
- Luas Dan Keliling Trapesium, Jarak Titik Tengah Diagonal Dan Jenis-Jenisnya
- Contoh Soal Luas Dan Keliling Trapesium Beserta Jawabannya
- Contoh Soal Luas Dan Keliling Layang-Layang Beserta Pembahasannya
- Rumus Luas, Keliling Dan Sifat-Sifat Jajaran Genjang
- Pembahasan Soal Luas Dan Keliling Jajaran Genjang
- Jenis-Jenis Segitiga Dan Rumus Luas Keliling Segitiga
- Mengenal Bagian-Bagian/Unsur-Unsur Lingkaran
- Contoh Soal Luas Dan Keliling Lingkaran Beserta Jawabannya